Hamil Dengan Kista Ovarium
Apakah kista ovarium berbahaya bagi ibu hamil?
Pengaruh kista ovarium pada kehamilan
Seringkali, kista yang kecil ini bisa hilang dengan sendirinya sehingga ibu hamil yang mengalami kondisi ini tak membutuhkan pengobatan apapun. Kondisi yang perlu diwaspadai yaitu ketika kista ovarium tidak menyusut hilang tapi malah semakin membesar. via
Bagaimana jika ada kista saat hamil?
Kista yang muncul saat hamil umumnya tidak membahayakan, namun Mama perlu memeriksakannya ke dokter. Apabila ukuran kista masih cukup kecil, dokter kandungan umumnya akan menganjurkan Mama untuk menjalani pemeriksaan rutin saja. Sebab, kista bisa menyusut dan hilang tanpa pengobatan tertentu. via
Apakah kista berpengaruh pada janin?
Kista umumnya tidak memengaruhi kehamilan maupun janin. Meski demikian, Anda harus tetap rutin memeriksakan diri ke dokter apabila ditemukan kista saat hamil. via
Apakah kista ovarium bisa menyebabkan keguguran?
Kondisi ini sebetulnya bukan kondisi yang sangat serius, sebab biasanya ia bisa hilang dengan sendirinya. Tetapi, kista ini bisa semakin berbahaya dan menyebabkan keguguran. Kista ovarium bisa muncul pada kehamilan, ia muncul karena adanya sel telur ke luar dari ovarium dan melebur bersama sperma. via
Apakah kista ovarium itu berbahaya?
Kista ovarium tergolong umum dialami oleh wanita. Kista ini biasanya tidak berbahaya dan bisa hilang dengan sendirinya tanpa perawatan khusus. Hal yang membuat kista ovarium berbahaya adalah ketika pecah, berukuran sangat besar, atau menghalangi suplai darah ke ovarium. via