Keputihan Yang Menggumpal Seperti Keju
Kenapa cairan keputihan menggumpal seperti keju?
Keputihan seperti keju hancur merupakan gejala infeksi ragi, apalagi bila disertai dengan gejala lain seperti rasa gatal dan perih yang berlebihan. Ragi sendiri sebetulnya merupakan mikroorganisme alamiah yang memang terdapat pada vagina. via
Keputihan menggumpal seperti tahu hancur apakah normal?
Normalkah keputihan seperti ampas tahu? Mengutip dari NHS, keputihan menggumpal dan kental seperti ampas tahu serta berbau menunjukkan masalah pada kesehatan vagina, yaitu infeksi jamur. Salah satu infeksi jamur yang bisa membuat kondisi keputihan menggumpal adalah kandidiasis vagina. via
Keputihan yang menggumpal tanda apa?
Keputihan menggumpal bisa menjadi tanda infeksi bakteri Gardnerella vaginalis. Secara normal, bakteri ini memang terdapat di vagina. Bila jumlah bakteri ini terlalu banyak di vagina, infeksi yang menyebabkan keputihan menggumpal seperti tahu hancur bisa saja terjadi. via